Fakultas Kehutanan Universitas Tanjungpura

Berita dan Informasi

Tentang Fakultas Kehutanan

Kuliah Umum PULAI Series-14 Fakultas Kehutanan Universitas Tanjungpura: Mengupas Peran Arborikultur dalam Pencapaian FOLU Net Sink Indonesia

Pontianak, 17 Mei 2024 – Dalam rangka memperingati Dies Natalis ke-65 Universitas Tanjngpura, Fakultas Kehutanan UNTAN menyelenggarakan acara ilmiah yang bertujuan untuk meningkatkan kualitas pendidikan dan pengembangan kurikulum yaitu Kuliah Umum PULAI (Pengembangan Kurikulum dan Akademik) Series 14. Acara kuliah umum kali ini mengangkat tema “Peranan Arborikultur dalam Pencapaian FOLU Net Sink Indonesia”. Tema ini […]

Kuliah Umum PULAI Series-14 Fakultas Kehutanan Universitas Tanjungpura: Mengupas Peran Arborikultur dalam Pencapaian FOLU Net Sink Indonesia Read More »

Kuliah Umum RAMIN (Seminar Keilmuan dari Praktisi dan Industri) Series-27 Bahas Pengelolaan Ekologi Lanskap Berkelanjutan di Cagar Biosfer Palung Mendawak Bersama Prof. Dr. Ir. Y Purwanto, DEA

Pontianak, 8 Mei 2024. Fakultas Kehutanan UNTAN sukses menggelar kuliah umum RAMIN (Seminar Keilmuan dari Praktisi dan Industri) Series-27 dengan tema “Potensi Pengelolaan Ekologi Lanskap Berkelanjutan Melalui Pendekatan Cagar Biosfer Palung Mendawak”. Acara yang diselenggarakan di Aula Bungur Fakultas Kehutanan UNTAN ini mendapat antusiasme tinggi dari para peserta yang terdiri dari akademisi, mahasiswa, serta praktisi.

Kuliah Umum RAMIN (Seminar Keilmuan dari Praktisi dan Industri) Series-27 Bahas Pengelolaan Ekologi Lanskap Berkelanjutan di Cagar Biosfer Palung Mendawak Bersama Prof. Dr. Ir. Y Purwanto, DEA Read More »

Kuliah Umum PULAI Series 13: Fakultas Kehutanan UNTAN Hadirkan Dr. Valeria Verrone Bahas Peran Mikroba dalam Ekosistem

Pontianak, 7 Mei 2024 – Fakultas Kehutanan Universitas Tanjungpura (UNTAN) sukses menyelenggarakan kuliah umum bertajuk “Pengembangan Kurikulum dan Akademik (PULAI) Series 13.” Acara ini merupakan bagian dari program pengembangan akademik dengan mengangkat tema “Microbes and How They Shape Niches and Ecosystems,” menghadirkan narasumber terkemuka, Ibu Dr. Waleria Verrone dari National University Singapore Environmental Research Institute

Kuliah Umum PULAI Series 13: Fakultas Kehutanan UNTAN Hadirkan Dr. Valeria Verrone Bahas Peran Mikroba dalam Ekosistem Read More »

Workshop Pendampingan SINTA: Mendorong Kualitas Penelitian di Fakultas Kehutanan Universitas Tanjungpura

Rabu, 7 Juni 2023 – Fakultas Kehutanan Universitas Tanjungpura menggelar Workshop Pendampingan SINTA (Science and Technology Index) untuk meningkatkan kualitas penelitian di lingkungan fakultas. Workshop ini diikuti oleh seluruh dosen yang bertugas di Fakultas Kehutanan Universitas Tanjungpura. SINTA adalah indeks yang digunakan untuk mengukur kualitas dan kuantitas publikasi ilmiah dari para peneliti di Indonesia. Dalam

Workshop Pendampingan SINTA: Mendorong Kualitas Penelitian di Fakultas Kehutanan Universitas Tanjungpura Read More »

Tumbuhan Langka Koleksi Arboretum Sylva Untan ini Berhasil Mekar. Ini Pesan Dekan!

Pada hari Jumat, 5 April 2023, Dekan Fakultas Kehutanan Universitas Tanjungpura (UNTAN) beserta Ketua BEM Sylva Indonesia PC Untan mengunjungi Arboretum Sylva UNTAN untuk melihat mekarnya tumbuhan amorphophallus paeoniifolius atau yang biasa dikenal dengan bunga bangkai. Tahun ini menjadi spesial karena kebetulan tumbuhan amorphophallus paeoniifolius yang langka dan jarang mekar berhasil tumbuh dan mekar di

Tumbuhan Langka Koleksi Arboretum Sylva Untan ini Berhasil Mekar. Ini Pesan Dekan! Read More »

Pelatihan eLearning bagi Tenaga Pendidik Fahutan Universitas Tanjungpura

Pada hari Selasa, 24 Maret 2023, Fakultas Kehutanan Universitas Tanjungpura (UNTAN) mengadakan pelatihan eLearning bagi tenaga pendidik. Kegiatan yang dihadiri oleh para dosen dan staf pengajar Fakultas Kehutanan UNTAN ini bertujuan untuk meningkatkan kemampuan dalam pemanfaatan teknologi dan pembelajaran jarak jauh melalui eLearning. Dalam pelatihan ini, para peserta dibekali dengan pemahaman mengenai platform eLearning dan

Pelatihan eLearning bagi Tenaga Pendidik Fahutan Universitas Tanjungpura Read More »

Diskusi Pengembangan Arboretum Sylva UNTAN sebagai kawasan Edu Eco Forest

Pada hari Kamis, Minggu 19 Maret 2023, Universitas Tanjungpura (UNTAN) mengadakan diskusi tentang pengembangan Arboretum Sylva UNTAN sebagai kawasan Edu Eco Forest. Kegiatan yang dihadiri oleh para mahasiswa, dosen, serta alumni ini bertujuan untuk membahas upaya pengembangan kawasan Arboretum Sylva UNTAN agar dapat menjadi kawasan edukasi dan ekowisata yang berkelanjutan. Dalam diskusi tersebut, Dr. Ir.

Diskusi Pengembangan Arboretum Sylva UNTAN sebagai kawasan Edu Eco Forest Read More »

Forest Fest dalam Rangka Dies Natalis Fakultas Kehutanan Universitas Tanjungpura Ke-22

Udah ada rencana buat malam mingguan? Yuk kesini aja! Malam minggu ini ada festival keren yang namanya FOREST FEST “Kreasi Karya Seni Rimbawan Muda “Dalam Rangka Dies Natalis Fakultas Kehutanan Universitas Tanjungpura ke-22. Catat nih waktu dan tempatnya! Forest Fest akan dilaksanakan pada Sabtu, 10 Desember 2022 di Gedung Baru Fakultas Kehutanan Universitas Tanjungpura dengan

Forest Fest dalam Rangka Dies Natalis Fakultas Kehutanan Universitas Tanjungpura Ke-22 Read More »

BELIAN (Balek Alumni Rimbawan) dalam Rangka Dies Natalis Fakultas Kehutaban Ke-22

Kapan terakhir balik ke kampus? Sekarang emang udah nggak kaya dulu lagi, semua udah pada punya kesibukan masing-masing. Yang dulunya bisa ngumpul setiap waktu, sekarang harus nyari waktu hanya untuk bisa ngumpul. Buat yang udah kangen balik ke kampus, ada kabar bagus ni!Dalam Rangka Dies Natalis Fakultas Kehutanan Universitas Tanjungpura ke-22, kampus memanggil seluruh sivitas

BELIAN (Balek Alumni Rimbawan) dalam Rangka Dies Natalis Fakultas Kehutaban Ke-22 Read More »

Soft Launching Visit Arboretum Sylva UNTAN Edu Eco Forest

Paru-paru kota ini harus kita jaga! Kawasan Arboretum Sylva Universitas Tanjungpura Pontianak (Kawasan Arboretum) merupakan kawasan hutan yang memiliki fungsi sebagai paru-paru kota dan memiliki daya tarik dikembangkan sebagai Edu Eco Forest. Saat ini, setidaknya ada tujuh program yang dijalankan yakni mulai perawatan tanaman, penanaman, eksplorasi, riset, pengayaan tumbuhan, juga perawatan drainase. Program ini, disiapkan

Soft Launching Visit Arboretum Sylva UNTAN Edu Eco Forest Read More »